Sudah Memilih Transportasi Umum untuk Mudik Lebaran? Yuk Cek Kelebihan dan Kekurangannya

2. Kereta Api

Selain angkutan umum bus, para pemudik juga bisa memanfaatkan moda transportasi kereta api. Di Indonesia sendiri, kereta api menjadi salah satu transportasi darat yang paling favorit dan paling diburu oleh para pemudik.

Berbeda dengan bus, kereta api memiliki beberapa tarif yang disesuaikan dengan kelas-kelasnya. Mulai dari kelas ekonomi, bisnis, eksekutif, prioritas, sleeper. Maka dari itu, untuk para pemudik yang hendak menggunakan kereta api untuk transportasi mudik, bisa langsung menyesuaikan budget yang kita miliki dengan kelas kereta api yang akan digunakan.

Kelebihan Mudik Menggunakan Kereta Api:

  • Waktu tempuh lebih cepat dibandingkan bus
  • Jadwal lebih teratur ketimbang keberangkatan bus
  • Lebih bisa menikmati pemandangan di sepanjang jalan
  • Barang yang dibawa bisa lebih banyak (sesuai kapasitas di kelas kereta api)
  • Relatif bisa terhindar dari kemacetan atau kepadatan di jalur mudik

Kekurangan Mudik Menggunakan Kereta Api:

  • Lokasi keberangkatan dan kedatangan terbatas (tergantung stasiun yang dilalui)

3. Pesawat

Related Posts